KAPOLSEK GADINGREJO HADIR DALAM ACARA MUSYAWARAH KERJA MAJELIS ULAMA INDONESIA KOTA PASURUAN

Blogroll

.

KAPOLSEK GADINGREJO HADIR DALAM ACARA MUSYAWARAH KERJA MAJELIS ULAMA INDONESIA KOTA PASURUAN

redaksi malam
Selasa, 19 Desember 2017

Pasuruan Lintas Batas  - Selasa 19 Desember 2017 jam 12.50 wib bertempat di Rumah Bapak H. Robby alamat Kel. Sebani Kec. Gadingrejo Kota Pasuruan, Kapolsek Gadingrejo Kompol WARTONO Mewakili Undangan Bapak Kalpolres Pasuruan Kota dalam acara MUSYAWARAH KERJA MAJELIS ULAMA INDONESIA Kota Pasuruan Tahun 2017 dengan Tema " PEMBERDAYAAN EKONOMI RAKYAT ".
selain Kapolsek Gadingrejo yang hadir dalam acara tersebut juga hadir tokoh tokoh agama dan instansi terkait diantaranya :
1. Ketua MUI & Pengurus MUI Kota Pasuruan.
2. Kapolsek Gadingrejo ( mewakili Kapolres Pasuruan Kota )
3. Kemenag RI Kota Pas.
4. Kejari Pasuruan.
5. Ka KUA se-Kota Pasuruan.
6. Perwakilan Muslimat NU.

dimana Acara tersebut merupakan acara yang diselenggarakan oleh MUI Kota Pasuruan.

penulis: ddmay